Network engineering or Telecommunication engineering

 

Gambar

 

 

 

Jika dilihat dari perspektif tugas yang lebih spesifik, profesi network engineer dapat dibagi lagi menjadi beberapa golongan profesi, antara lain networking engineer, system engineer, network analyst, network consultant, system manager, network manager, dan network associate. Pembagian ini didasarkan pada konsep tanggung jawab dan tugas yang lebih spesifik namun secara umum tetap berhubungan dengan sistem komputerisasi yang terintegrasi melalui jaringan.

http://www.fazar.net/kiat-sukses-menjadi-seorang-network-engineer/

 

sedangkan telecomunication engineering menurut wikipedia adalah:

 

Telecommunications engineering, or telecom engineering, is an engineering discipline that integrates electrical engineering with computer science to develop telecommunication systems.[1][2] The work ranges from basic circuit design to strategic mass developments. A telecommunication engineer is responsible for designing and overseeing the installation of telecommunications equipment and facilities, such as complex electronic switching systems, copper telephone facilities, and fiber optics. Telecom engineering also overlaps heavily with broadcast engineering.

Telecommunication is a diverse field of engineering including electronics, civil, structural, and electrical engineering, as well as being a political and social ambassador, a little bit of accounting and a lot of project management. Ultimately, telecom engineers are responsible for providing the method for customers to have telephone and high-speed data services.

Telecom engineers use a variety of equipment and transport media available from a multitude of manufacturers to design the telecom network infrastructure. The most common media, often referred to as plant in the telecom industry, used by telecommunications companies today are copper, coaxial cable, fiber, and radio.

 

Di tempat saya menuntut ilmu, Teknik Elektro Universitas diponegoro terdapat 2 konsentrasi yang berhubungan dengan network engineering ini, yaitu teknik telekomunikasi dan Teknologi Informasi (dulunya informatika dan komputer). Yang saya sayangkan yaitu kalo ingin benar-benar menguasai tentang network dan jaringan , seharusnya mengikuti gabungan mata kuliah dari kedua konsentrasi ini. Tetapi hal ini tidak mungkin.

 

Dengan materi di teknik telekomunikasi yang berisikan tentang kinerja jaringan telekomunikasi, jaringan telekomunikasi, manajemen traffic..

 

Kalo di infokom ada jaringan komputer 1, jaringan komputer 2, jaringan komputer Lanjut, komunikasi data, praktikum Jaringan komputer

 

dan yang lebih penting di Mata kuliah jaringan komputer di undip adalah kamu akan mendapatkan sertifikat dari cisco, yaitu ccna 1-4 , dan itu gratis!

 

padahal kalo di universitas lain, kalo emang ingin menjadi seorang network engineer , anda akan mendapatkan semua materi yang ada di atas tersebut.

 

Maka , luangkanlah waktu yang lebih untuk belajar di depan monitor LCD/LED 15inch !

 

 

 

 

Leave a comment